Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lowongan Kerja Di PT Heat Exchanger Manufacturing Indonesia

Lokerjapati.blogspot.com - PT Heat Exchanger Manufacturing Indonesia  yang berlokasikan di Kawasan Semarang merupakan sebuah usaha yang  bergerak dalam bidang industri.Yang beralamatkan di jalan Raya Solo – Purwodadi KM 6, Jetak RT. 02/03, Jetak, Wonorejo, Karanganyar 57188.

Hai sobat Blog Loker Japati, kali ini Mimin  akan berbagi informasi tentang lowongan kerja di PT Heat Exchanger Manufacturing Indonesia  , bagi kalian yang lagi bingung nyari kerjaan,  silahkan disimak informasi yang mimin berikan baik baik,  tentang Kriteria dan Persayaratan yang dibutuhkan.

PT Heat Exchanger Manufacturing Indonesia  mengadakan rekrutmen karyawan baru untuk mengisi posisi sebagai berikut :
Posisi : STAFF ENGINEERING dan STAFF PRODUKSI
Kualifikasi :
  1. Pria
  2. Pendidikan D3,S1 Teknik Mesin atau Kimia
  3. Mahir menggambar AutoCAD (Enginering) untuk Teknik Mesi
  4. Bisa menghitung design Heat Exchanger lebih disukai
  5. Pengalaman di bidang Fabrikasi, Konstruksi, Mechanical Enginering dan menguasai mesin bubut dan milling konvensional akan lebih disukai
  6. Berpengalaman minimal 3 tahun
  7. Memiliki jiwa kepemimpinan

Posisi : DRAFTER TEKNIK MESIN
Kualifikasi :
  1. Pria
  2. Pendidikan D3 atau S1 Teknik Mesin
  3. Mahir menggunakan AutoCAD
  4. Pengalaman minimal 2 (dua) tahun
Posisi : ADMINISTRASI TEKNIK dan MARKETING
Kualifikasi :
  1. Pendidikan D3/S1 Teknik
  2. Pengalaman kerja minimal 2 tahun
Posisi : SUPERVISOR dan STAFF HRD, GA, FINNANCE serta AKUNTING
Kualifikasi :
  1. Pendidikan D3 atau S1 Ekonomi (Diutamakan jurusan Finance, Akunting, Manajemen Perusahaan)
  2. Pengalaman minimal 2 (dua) tahun di bidangnya pada bidang yang sama
  3. Menguasai tata kelola, sistem pelaporan dan peraturan Ketenaga kerjaan
  4. Mengerti tata kelola, perhitungan dan sistem pelaporan menggunakan aplikasi perpajakan.
  5. Inovatif, familiar dan update terhadap perkembangan IT
Kualifikasi umum :
  • Pekerja keras
  • Ulet, disiplin dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu bekerja secara team
  • Siap untuk Perjalanan Tugas Dinas Luar Kota 
  • Berbadan sehat dan bebas COVID-19
  • Bersedia untuk wawancara tatap muka (Standar Protokol Kesehatan Covid-19)
  • Khususnya untuk ENGINEERING dan DRAFTER dapat memilih untuk penempatan di :
  • Pabrik Karanganyar atau Solo
Jika anda berminat dan memenuhui persyaratan silahkan lengkapi Berkas Lamaran nya dan Langsung datang membawa lamaran ke :
PT Heat Exchanger Manufacturing Indonesia  
yang beralamatkan di jalan Raya Solo – Purwodadi KM 6, Jetak RT. 02/03, Jetak, Wonorejo, Karanganyar 57188.
Alamat email : manufacturing.incorp@yahoo.com dengan subjek posisi yang ingin kamu lamar.

Post a Comment for "Lowongan Kerja Di PT Heat Exchanger Manufacturing Indonesia"