Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Psikotes Online Deret Angka Beserta Jawaban Dan Pembahasannya

Kumpulan psikotes online deret angka – Pada kesempatan kali ini lokerjapati sengaja akan memberikan contoh terkait dengan contoh soal tes deret angka lengkap dengan jawaban dan pembahasannya.Tes deret angka pada ujian psikotes adalah salah satu bagian dari pada tes kemampuan dasar yang sering kali akan di jumpai pada seleksi dan recruitment Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) serta ujian untuk masuk ke Perguruan Tinggi Negeri (PTN) baik itu melalui jalur UTBK ataupun melalui jalur SBMPTN.Sehingga bagi anda yang belum pernah mengejakan latihan psikotes deret angka maka sangat di sarankan agar anda mempelajarinya terlebih dahulu.

Latihan soal tes deret angka yang akan lokerjapati bagikan pada kesempatan kali ini di peruntukan agar bisa membantu kalian semua dalam mempersiapkan diri untuk mengikuti seleksi tes UTBK, SBMPTN dan CPNS.Pastinya dengan adanya contoh soal tes deret angka yang akan kami bagikan bisa membantu anda semua , Terutama bagi kalian yang masih belum terbiasa dalam mengerjakan ujian psikotes online deret angka dengan segala macam bentuk dan variasi yang ada pada saat ini.

Psikotes Deret Angka 

Psikotes deret angka di buat untuk bertujuan mengetahui tingkat kemampuan dan juga kematangan seseorang dalam mengerjakan beberapa tugas.Namun psikotes deret angka hanyalah sebagai kecil saja dari ujian psikotes yang ada.Sebab untuk bisa mengetahui gambaran terkait dengan IQ yang dimiliki oleh seseorang maka seorang petugas rekruitmen juga harus melakukan serangkaian tes lainnya.Sehingga dari hasil tes psikotes dan juga tes lainnya nantinya akan di intregrasikan.Sehingga seorang rekrutiment bisa menemukan sebuah gambaran terkait dengan kemampuan yang dimiliki oleh seseorang.

Dari hasil psikotes tersebut maka seorang rekruitmen bisa mengambil sebuah kesimpulan untuk menempatkan calon karyawan tersebut pada posisi yang benar-benar tepat.Sehingga bisa di katakana bahwa kumpulan soal psikotes yang ada bisa di jadikan sebagai tolak ukur dan juga acuan untuk bisa menerima seseorang untuk bekerja di sebuah perusahaan.

Selain itu psikotes deret angka juga bisa membantu seorang rekruitmen untuk mengetahui tingkat kecerdasan seorang calon pekerja.Dengan melalui ujian tes deret angka maka bisa di ketahui seberapa baik kemampuan seseorang dalam mengerjakan beberapa tugas yang ada di sebuah perusahaan.

Pada umumnya psikotes deret angka merupakan deret atau seri yang masih belum selesai yang mengikuti rangkain atau seri bilangan yang ada secara berurutan.Setiap deret angka atau huruf yang ada harus tersusun dengan mengikuti pola tertentu.Dan kemudian dapat dilanjutkan dengan mengikuti pola selanjutnya.

Pada psikotes deret angka akan di ukur kemampuan dalam melakukan analisa dan memahami sebuah pola yang ada agar bisa memprediksi sebuah hal yang berkaitan dengan pola tersebut.

Cara Mengerjakan Psikotes Deret Angka Dengan Cepat Secara Baik Dan Benar

Berikut ini adalah cara mengerjakan psikotes deret angka secara cepat dengan baik dan benar yang bisa untuk anda terapkan pada saat mengerjakan soal-soal yang kami berikan pada kesempatan kali ini :

  1. Semakin sering anda berlatih untuk mengerjakan soal pola pada bilangan, Maka anda akan semakin mahir dalam mengerjakan soal deret angka dengan cepat.Sehingga sangat di anjurkan agar anda sering-sering berlatih untuk mengerjakan soal psikotes deret angka.
  2. Langkah awal yang bisa untuk anda lakukan dalam mencari pola atau irama sebuah deret angka adalah dengan memperhatikan sebuah perubahan yang terjadi dari satu bilangan ke bilangan selanjutnya.Dengan menggunakan cara tersebut maka anda bisa menentukan operasi tersebut berlaku untuk seluruh deret angka atau tidak.
  3. Untuk pola bilangan yang dimaksud bisa berupa penggabungan, Penjumlahan, Perkalian, Pengurangan dan lain-lain.
  4. Apabila anda telah berhasil menebak pada dua pola bilangan sebelum dan juga sesudahnya, Maka bisa di katakana anda sudah bisa berhasil untuk menemukan pola bilangan yang dibutuhkan untuk memilih jawaban yang paling sesuai.
Baca juga artikel terkait : Soal psikotes antonim dan sinonim 

Kumpulan psikotes online deret angka

Psikotes online deret angka yang akan lokerjapati bagikan meruapakan contoh soal non aritmatika, Artinya untuk pola deret angka yang telah di sajikan harus memiliki sebuah pola yang dapat kalian temukan sendiri.

Tentu hal ini sangatlah berbeda dengan sebuah tes deret aritmatika terdiri dari sebuah ciri beda selisih dengan suku yang konstan.Selain itu deret angka aritmatika memiliki sebuah formula yang pasti.Contoh soal psikotes deret angka yang akan lokerjapati bagikan kali ini adalah berjumalah sebanyak 23 butir soal yang bisa untuk anda pelajari.Namun pastikan anda mengerjakannya terlebih dahulu dan kemudian mencocokkan dengan kata kunci yang telah tersedia.

Berikut ini adalah kumpulan soal psikotes online deret angka yang bisa untuk anda pelajaro 1-23 :

1.2,5,10,17,…,….

A.22,25

B.20,29

C.26,37

D.20,25

E.34,68

Dan jawaban yang paling benar adalah C.26,37

Pembahasan : Deret angka dengan satu pola naik 3,5,7, dan 11

2.Suatu deret 4 – 6 – 5 – 6 – 8 – 7 – 8 – 10 - …. Angka selanjutnya adalah 

A.11

B.7

C.10

D.9

E.12

Dan jawaban yang paling benar adalah D.9

Pembasahan : Cara yang sama dengan nomor di atas berselang 2 yaitu :

4 – 6 – 8 dan seterusnya 

6 – 8 – 10 – dan seterusnya

5 – 7 – 9 dan seterusnya

3.Suatu seri 18 – 14 – 10 – 15 – 11 – 9 – 12 - …… deret selanjutnya adalah 

A.5

B.6

C.7

D.4

E.8

Dan jawaban yang paling benar adalah E.8

Pembahasan : Pola terdapat 3 deret yaitu :

Deret 1 18 – 15 – 12 di kurangi 3

Deret 2 15 – 12 di kurangi 3

10 – 9 di kurangi 1 

4.Suatu deret angka terdiri dari : 7 – 11 – 15 – 19 - ……Maka deret angka selanjutnya adalah ….

A.26

B.22

C.25

D.23

E.24

Dan jawaban yang paling benar adalah D.23

Pembahasan : Setiap pola ditambahkan 4 

5.1,2,5,….

A.30

B.29

C.28

D.27

E.26

Dan jawaban yang paling benar adalah E.26

Pembahasan : Pola yang berlaku adalah N2 + 1 sehingga bilangan berikutnya akan menjadi 5 akar kuadrat 2 + 1 = 26

6.18 13 27 21 36 29 45 … …

A.8 9

B.39 55

C.36 54

D.54 37

E.55 28

Dan jawaban yang paling benar adalah C.36 54

Pembahasan : Tipe pola bilangan dua larik yang kemudian di serahkan kepada pembacanya.

7.12 9 9 8 6 7 … …

A.5 4 

B.34 33

C.4 2

D.3 3

E.3 6

Dan jawaban yang paling benar adalah E.3 6

Pembahasan : Dengan pola di kurangi 3 dan 1 

8.94 88 82 76 70 64 … …

A.60 54

B.70 68

C.56 50

D.58 52 

E.52 60

Dan jawaban yang paling benar adalah D.58 52

Pembahasan : Setiap pola dikurangi 6 

9.2 4 6 9 11 13 … …

A.9 18

B.22 26

C.18 22

D.14 17

E.16 18

Dan jawaban yang paling benar adalah E.16 18

Pembahasan : Setiap pola bilangan angka di tambah 2, ditambah 2, ditambah 3 dan seterusnya.

10.15 10 5 20 15 10 … …

A.100 50

B.20 25

C.5 15

D.40 35

E.5 10

Dan jawaban yang paling benar adalah D.40 35

Pembahasan : Setiap pola dikurangi 5 , dikurangi 5 dan kemudia di kalikan 4 dan seterusnya.

11.10 30 32 16 48 50 … ….

A.32 64

B.25 75

C.58 48

D.98 60

E.18 36

Dan jawaban yang paling benar adalah B.25 75

Pembahasan : Pola pertama dikali 3 kemudian di tambah 2 lalu di bagi dua dan seterusnya.

12.1/9 1/3 1 3 9 27 … …

A.9 1

B.27 89

C.81 243

D.21 35

E.90 210

Dan jawaban yang paling benar adalah B.27 89

Pembahasan : Setiap pola dikalikan 3 

13.1 2 3 9 10 11 … …

A.17 16

B.121 122

C.33 36

D.20 17

E.12 13

Dan jawaban yang paling benar adalah B.121 122

Pembahasan : Pola pertama di tambah 1 kemudian pola kedua ditambah 1 dan pola selanjutnya di kuadratkan dan begitu seterusnya.

14.2 3 6 7 14 15 … …

A.16 32

B.30 31

C.9 3 

D.28 29

E.14 6 

Dan jawaban yang paling benar adalah A.16 32

Pembahasan : Setiap pola ditambahkan satu kemudian dikalikan dua

15.5 8 16 19 38 41 … … 

A.44 88

B.82 85

C.48 70

D.44 47

E.43 45

Dan jawaban yang paling benar adalah B.82 85

Pembahasan : Setiap pola ditambakan dua kemudian dikalikan dua 

16.1 1 2 3 5 8 … …

A.12 17

B.13 21

C.14 21

D.15 28

E.17 21

Dan jawaban yang paling benar adalah B.13 21

17.3 7 15 31 63 … …

A.158 328

B.158 351

C.153 312

D.148 310

E.127 255

Dan jawaban yang paling benar adalah E.127 255

18.42 13 19 49 19 19 56 25 19 … …

A.30 22

B.66 34

C.63 31

D.62 31

E.18 24

Dan jawaban yang paling benar adalah C.63 31

19. …. 2 5 6 7 10 9 14

A.1

B.2

C.3

D.5

E.6

Dan jawaban yang paling benar adalah C.3

Pembahasan : Pola bilangan 3,5,7 dan 9 di tambah 2 ,

2,6,10,14 di tambah 4.

20.1 1 2 3 … … 13 21 34

A.4 12

B.2 10 

C.5 8

D.5 19

E.4 5

Jawaban : C.5 8

Pembahasan : Dua bilangan sebelumnya di jumlahkan dengan deret Fibonacci,

21.3 7 15 … … 127 255

A.38 14

B.25 25 

C.25 16

D.34 42

E.31 63

Jawaban yang benar adalah : E.31 63

Pembahasan : Pola pertama di jumlahkan 4 angka, Pola selanjutnya ditambahkan 8 angkan, Pola selanjutnya di tambahkan 16 angka, Pola selanjutnya di tambahkan 32 angka dan seterusnya.

22.4 8 … … 64 128

A.22 14

B.13 29

C.26 14

D.16 32

E.28 24

Jawaban yang benar adalah : D.16 32

Pembahasan : Setiap pola dikalikan dua 

23.231 … 453  564

A.325

B.241

C.421

D.342

E.321

Jawaban yang benar adalah : D.342

Pembahasan : Setiap pola ditambahkan 111 angka.

Demikian artikel tentang psikotes online deret angka beserta jawaban dan pembahasannya, Semoga informasi yang kami berikan ini bisa bermanfaat bagi anda semua.Khususnya untuk kalian yang pada saat ini akan menghadi ujian psikotes di sebuah perusahaan.

Post a Comment for "Psikotes Online Deret Angka Beserta Jawaban Dan Pembahasannya"