Kumpulan Contoh Kalimat Pembukaan Pidato Yang Baik Dan Benar Mudah Di Hafal
Contoh kalimat pembukaan pidato – Pasti dari kalian semua sudah tidak asing lagi dengan yang namanya berpidato.Pidato adalah sebuah kegiatan berbicara di depan orang banyak atau juga bisa di sebut dengan public speaking.Ada banyak sekali kegiatan yang biasanya aka nada seseorang yang kemudian di utus untuk berpidato.Pada hakekatnya orang yang berpidato biasanya akan menyampaikan terkait dengan sebuah gagasan yang dimiliki kepada para pendengarnya.Dalam melaksanakan sebuah kegiatan berpidato tentu anda harus melakukan banyak latihan agar pidato yang anda bawakan nantinya bisa berjalan dengan lancar dan tanpa adanya sebuah kendala.
Berpidato hampir sama pada saat anda menuliskan sebuah surat resmi, Persamaannya adalah terdapat adanya kalimat pembuka dan juga sebuah kalimat penutup.Namun pidato memiliki sebuah cir khas orang tersebut harus membacakannya di depan orang banyak.Berbicara mengenai pembukaan kalimat pidato yang baik dan benar.Pada saat ini ada banyak sekali kalimat pidato yang bisa untuk anda pergunakan dalam menyampaikan sebuah gagasan kepada para pendengar.Tanpa adanya kalimat pembukaan pidoato maka rasanya akan ada yang aneh dan kurang lengkap.Bagi kalian yang pada saat ini sedang mencari kalimat pembukaan pidato untuk berbagai acara maka anda tidak perlu khawatir.Sebab lokerjapati telah memiliki kumpulan contoh kalimat pembukaan pidato yang baik dan benar serta mudah untuk dihafalkan.
Contoh Kalimat Pembukaan Pidato
Berikut ini adalah contoh kalimat pembukaan pidato yang baik dan benar mudah untuk di hafalkan :
Contoh Kalimat Pembukaan Pidato Untuk Kegiatan Perpisahan Sekolah Yang Mudah Di Hafal
Selamat sore semuanya,
Untuk Bapal/Ibu Guru, Staff Sekolah, Dan para murid-murid sekalian, Saya mengucapkan banyak terimakasih karena sudah menyempatkan diri untuk hadir pada acara hari in.
Di Sore yang cerah ini, Marilah kita panjatkan rasa dan puji syukur atas kehadiran tuhan yang maha esa di sekililing kita, Karena anugerah yang telah diberikan sehingga kita semua bisa hadir pada acara sore hari ini dalam keadaan sehat walafiat.
Perkenalkan nama saya………murid kelas…………..kebetulan pada saat ini saya diberikan sebuah kehormatan untuk memberikan pidato perisahan untuk angkatan……………..Dan sebelum memulai pidato, Ada sebuah pepatah yang mengingatkan saya tentang perjalanan kita selama ……. Tahun bersekolah, Yaitu “Goodbyes are not forever.Goodbyes are not the end.The simply mean I’will miss you until we meet again.”
Contoh Kalimat Pembukaan Pidato Islami Yang Baik Dan Benar
Alhamdulilah, Hari ini kita semua masih diberikan kesempatan oleh allah swt.Untuk bisa berkumpul dan sekaligus menjalani dari aktivitas kita saat ini. Dan masha Allah, Dari sekian banyak hamba Allah SWT yang melakukan aktifitas hari ini, Ternyata Bapak-Bapak dan juga Ibu-Ibu serta teman-teman yang telah terpilih olehnya untuk bisa menghadiri pada acara ini.
Semoga kita semua yang hadir selalu senantiasa diringankan langkahnya, Dilembutkan hatinya, Serta dipanjangkan umurnya untuk bisa menjalankan sebagian dari tuntunan agama islam.Semoga kita juga mendapatkan karunia dari Allah SWT.
Contoh Kalimat Pembukaan Pidato Islami Atau Ceramah Yang Baik Dan Benar
Assalamualaikum wr.wb
Alhamdulilah robbil alamin, Was sholatu wassalmuala asyrofil ambiyaa I warmursalin wa ala alihi wa sahbihi ajmain amma ba’du.
Pertama-tama, Marilah kita semua memanjatkan rasa puji dan syujur kita terhadap kehadiran Allah SWT.Yang mana telah melimpahkan rahmatnya.Dan berkat ridhanya kita masih bisa berkumpul pada pagi yang sangat cerah ini dalam keadaan sehat walafiat untuk bisa melaksanakan acara pada pagi ini.Ceramah pada kali ini kita akan membahas tentang manfaat menolong sesama umat muslim dan dampak baiknya untuk kita di dunia dan akhirat.
Contoh Kalimat Pembukaan Pidato Tentang Lingkungan Yang Baik Dan Benar
Assalamualaikum wr.wb
Pada kesempatan yang berbahagia ini, Marilah kita sama-sama memanjatkan rasa puji dan syukur kita kehadirat allah swt.Yang mana telah memberikan kita semua nikmat dan karunianya sehingga kita dapat berkumpul pada saat ini.
Hadirin yang saya hormati, Pidato singkat yang akan saya sampaikan kali ini akan menerangkan terkait pentingnya menjaga kebersihan lingkungan sekitar.Allah SWT sangat mencintai hamba-hambanya yang mencintai kebersihan dan juga sangat menyukai orang-orang yang suka membersihkan segala sesuatu yang ada pada dirinya.Jadi marilah kita semua yang ada disini untuk senantiasa selalu menjaga kebersihan.
Contoh Pantun Pembukaan Pidato Yang Menarik Dan Kreatif
Pantun Islami
Bertemu kawan lama yang tak sua
Teryata dia memiliki gelar sarjana hukum
Asalamualaikum semuanya
Semoga bibir berhias senyum
Pantun Bijak
Mentari terbit sudah tinggi
Menyinari bumi setiap hari
Wahai teman selamat pagi
Semoga mendapatkan berkah sepanjang hari
Pantun Pidato Lucu
Makan macaroni sambil salto
Buka snack sambil tiduran
Karena sudah waktunya saya untuk berpidato
Maka tolong dengar dan perhatikan
Contoh Pembukaan Pidato Bahasa Inggris Yang Baik Dan Benar
Youths,
How are you guys ? Iam sure you’re all in good health.Before I start, Have you guys know me already ? There is a saying that if you don’t know a person, How can you love that person ? Therefore, I would like to introduce myself first.My name is Kunta Aji , You can call me ajie.I Was born on January 10 th. 1995 in Bandung.Rigt now. Iam Working on my own business and farming catfish.Do you guys want to be an entrepreneur like me ?
If so, In this opportunity I will tell you some of my bitter experiences in building a business hopefully, You will later be motivated when pursuing this field.
Contoh Kalimat Pembukaan Teks Pidato Tentang Bisnis Yang Baik Dan Benar
Rekan-rekan yang tercinta,
Pernakah anda berfikir kenapa para pengusaha cenderung memiliki postur tubuh yang subur dan selalu happy ? Sebab mereka tidak pernah menjadi sarden di pagi hari seperti pegawai umumnya.Kecuali saya, Pembisnis yang masih menjadi beef steak di jalan.Meski sudah ada ac tetap saja panas membara di dalam diri akibat macet.Jika nanti kalian mempraktekan apa yang saya bicarakan saat ini, Harus memastikan jangan sampai menjadi sarden atau beef steak seperti saya.Oleh sebab itu saya berdiri di sini untuk memberikan sebuah solusi enaknya menjadi seorang entrepreneur yang tepat.
Contoh Kalimat Pembukaan Pidato Islami Yang Baik Dan Benar
Bismilahirahmanirohim,
Assalamualaaikum warrohmatullahi wabarakatatuh
Yth, Rektor universitas Institute Negeri Bandung, Yang kami hormati, Semua anggota senat universitas Institute Negeri Bandung.Yang kami hormati, Segenap staff pengajar di lingkungan Institute Negeri bandung.Yang kami muliakan para tamu undangan, Serta hadirin yang berbahagia.
Alhamdulillah hirrobil allamin Wassolatu wassalmu ala asyorofll ambiyaa I wal musalin Sayyidina Wa maulana Muhhammadin, Wa’alahi wa shobihi ajmain ama ba’du.
Demikianlah artikel tentang kumpulan contoh kalimat pembukaan pidato yang baik dan benar mudah di hafal.Semoga informasi yang kami berikan ini bisa bermanfaat bagi anda semua.Khususnya untuk kalian yang pada saat ini akan melangsungkan kegiatan berpidato.
Post a Comment for "Kumpulan Contoh Kalimat Pembukaan Pidato Yang Baik Dan Benar Mudah Di Hafal"