Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

5 Cara Daftar Bantuan UMKM Rp 2,4 Juta Dengan Mudah

Lokerjapati.blogspot.com - Hai sahabat blogger kembali lagi berjumpa pada kesmepatan kali mimin akan membagikan sebuah informasi tentang 5 Cara Daftar Bantuan UMKM RP 2,4 Juta Dengan Mudah silakan di simak dengan seksama.

Kabar bahagia bagi para pengusaha Kecil atau mikro karena pemerintah telah meluncurkan bantuan sebesar Rp.2,4 Juta yang dapat kita cek melalui situs eform.bri.co.id.

Pemberian bantuan UMKM ini di berikan dalam bentuk Hibah untuk modal tambahan bagi para Usaha Kecil yang terdampak Covid-19, Dan bantuan ini hanya di berikan satu kali saja.

Nantinya bantuin Rp.2,4 juta ini akan di di berikan kepada pengusaha UMKM sampai dengan Desember 2020 melalui bank penyalur yaitu BRI.Dengan kuota sebanyak 12 Juta UMKM.

Tentunya kesempatan yang baik ini sangat sayang sekali apabila untuk kita lewatkan.

Berikut Ini Adalah 5 Cara Daftar Bantuan UMKM Rp. 2,4 Juta Dengan Mudah di himpun dari situs depkop.go.id :

  1. Mendaftarkan usaha yang anda miliki pada dinas koperasi kabupaten atau kota dengan melampirkan tanda bukti kepemilikan usaha Mikro dari pengusul.
  2. Pendaftaran dapat anda lakukan secara Offline dengan datang langsung atau secara Online melalui linkhttps://siapbersamakumkm.kemenkopukm.go.id/
  3. Kementrian koperasi nantinya akan melakukan proses penilain kelayakan bersama dengan kementrian keungan Dan Otoritas Jasa Keuangan
  4. Apabila calon pendaftar di nyatakan layak untuk keikutsertaan menerima BLT ini, Maka uang bantuan nantinya akan langsung di transfer ke rekening pemilik pemohon.

Berikut Adalah Syarat-Syarat Yang Wajib Di Penuhi Untuk Mendapatkan BLT :

  1. Bagi para pengusaha Mikro tidak sedang menerima Kredit oleh Perbankan.
  2. Pelaku usaha merupakan WNI
  3. Memiliki Nomor Induk Kependudukan
  4. Memiliki usaha mikro yang di buktikan dengan surat usulan dari pengusul sebagai tanda bukti lampiran.
  5. Bukan PNS atau ASN , Bukan anggota TNI atau POLRI atau bukan merupakan Pegawai BUMND atau BUMN.

Berikut Adalah Cara mengecek bantuan UMKM Melalui eform. bri.go.id :

  1. Kunjungi situs eform.bri.co.id
  2. Arahkan ke bawah kemudian pilih BPUM atau cek data BPUM
  3. Masukan nomor KTP anda serta masukan kode verifikasi yang telah di berikan atau yang telah tertera pada situs
  4. Kemudian klik proses Iquiry

Apabila nomor KTP telah terdaftar sebagai penerima BLT maka akan muncul keterangan bahwa anda mendapatkan insentif dan dapat mencairkan ke kantor BRI terdekat.

Demikianlah informasi tentang  5 Cara Daftar Bantuan UMKM Rp 2,4 Juta Dengan Mudah semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Post a Comment for "5 Cara Daftar Bantuan UMKM Rp 2,4 Juta Dengan Mudah"