Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel Yang Sudah Mati Atau Terblokir Tanpa Ribet
Cara mengaktifkan kartu telkomsel yang sudah mati – Untuk bisa mengaktifkan kartu telkomsel yang sudah mati ternyata sangatlah mudah untuk dilakukan.Bahkan sangking gampangnya kini anda bisa mengaktifkan ulang kartu telkomsel yang telaj terblokir tanpa harus mendatangi kantor grapari telkomsel terdekat.Telkomsel merupakan sebuah perusahaan telekomunikasi terbesar yang ada di Indonesia pada saat ini.Banyak dari warga masyarakat yang menggunakan kartu telkomsel karena jenis provider yang satu ini memiliki banyak sekali keunggulan dibandingkan dengan jenis provider yang lainnya.Setidaknya ada 5 jenis kartu telkomsel yang bisa untuk anda pergunakan mulai dari kartu As, Simpati Loop, Kartu halo dan By.u Simpati.Namun dari kelima jenis kartu tersebut sudah menjadi satu produk bernama kartu telkomsel prabayar.
Dari setiap jenis simcard yang di pergunakan oleh seluruh masyarakat di Indonesia pastinya memiliki masa tenggang yang tidak sama.Dan biasanya masa aktif dari kartu telkomsel akan sangat berpengaruh sekali terhadap keaktifan dari kartu seluler.Apabila kartu telkomsel yang anda pergunakan jarang di isi dengan pulsa, Maka bisa-bisa kartu telkomsel yang anda pergunakan akan di blokir oleh provider dari telkomsel, Tentunya untuk kejadian seperti ini tidak bisa di biarkan begitu saja.Terlebih apabila nomor tersebut sangatlah penting dan berharga untuk anda karena terkait dengan data penting.Namun anda tidak perlu khawatir sebab apabila pada saat ini nomor telkomsel anda sudah terblokir atau mati maka anda bisa menghidupkannya kembali dengan mengikuti panduan dari lokerjapati.
Cara Mudah Mengaktifkan Kartu Telkomsel Yang Sudah Mati
Pasti dari kalian banyak yang bertanya-tanya tentang bagaimana mengaktifkan kartu telkomsel yang sudah mati ? Setidaknya ada 4 cara yang bisa untuk anda lakukan agar kartu telkomsel yang telah teblokir atau mati bisa aktif kembali.Berikut ini adalah 4 cara yang bisa untuk anda coba :
1.Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel Dengan Mengunjungi Grapari Terdekat
Cara pertama yang bisa untuk anda lakukan pada saat kartu telkomsel hangus terblokir maka anda bisa dengan mengunjungi kantor grapari terdekat yang ada di kota anda.Grapari merupakan pusat layanan yang di berikan oleh pihak telkomsel yang telah tersebar di seluruh Indonesia.Anda bisa mengurus lartu telkomsel yang mati atau terblokir di kantor grapari dengan membawa sejumlah persyaratan yang di butuhkan.Berikut ini adalah syarat mengaktifkan kartu telkomsel yang terblokir atau mati di kantor grapari :
- Membawa simcard telkomsel lama
- Membawa Kartu Keluarga (KK)
- Membawa KTP asli yang masih berlaku
Membawa kartu kredit yang telah tevalidasi, Namun apabila anda tidak memiliki kartu kredit maka anda harus bersedia untuk membayar 1x upfront payment atau melakukan pembayaran di awal sesuai dengan jenis paket yang ada pilih.Upfront Payment adalah deposit yang bisa langsung di pergunakan untuk mengurangi biaya tagihan pad pemakaian kartu bulan pertama.
2.Migrasi Kartu Telkomsel
Cara kedua yang bisa untuk anda lakukan pada saat kartu telkomsel mati dan terblokir adalah dengan migrasi kartu telkomsel.Anda bisa melakukan migrasi setelah 15 dari masa tenggang kartu.Sehingga untuk kartu telkomsel lama anda sudah tidak bisa di aktifkan kembali.Apabila kartu telkomsel telah dinyatakan sudah tidak bisa di pergunakan, Maka kartu telkomsel lama anda akan di recycle oleh perusahaan telkomsel.Oleh sebab itu anda harus menginfokan kepada perusahaan telkomsel untuk mengaktifkan kartu telkomsel yang sudah tidak bisa di pergunakan lagi.
3.Mengajukan Permohonan Melalui Media Sosial Milik Telkomsel
Cara ketiga yang bisa untuk anda lakukan pada saat kartu telkomsel sudah tidak bisa di pergunakan adalah dengan mengajukan permohonan melalui media sosial milik telkomsel.Dan salah satu media sosial milik dari telkomsel yang bisa untuk anda kunjungi adalah twitter.
Nama twitter resmi milik dari telkomsel adalah bernama @telkomsel, Sedangkan untuk nama Facebook resmi milik telkomsel adalah bernama Telkomsel dimana kedua akun tersebut sudah verified semua.Berikut ini adalah langkah-langkah mengaktifkan kartu telkomsel yang telah terblokir melalui media sosial :
- Kunjungi akun media sosial resmi milik dari telkomsel
- Kemudian pilih layanan pesan yang ada pada media sosial milik telkomsel
- Lalu ajukan sebuah permohonan terkait dengan format nomor, Waktu serta masa tenggang dari kartu telkomsel yang anda pergunakan serta lokasi tinggal anda.
- Tunggulan sampai customer service selesai melakukan pengecekan terhadap nomor telkomsel yang sudah anda kirim
- Apabila semua syarat yang di butuhkan sudah sesuai maka kartu telkomsel anda yang mati akan di aktfikan kembali
4.Menghubungi Call Center Telkomsel
Cara terakhir yang bisa untuk anda lakukan apabila kartu telkomsel anda mati dan terblokir adalah anda bisa meminta bantuan melalui call center telkomsel.Dengan menggunakan cara yang satu ini maka anda tidak perlu repot-repot untuk datang ke kantor grapari telkomsel.Anda bisa menghubungi nomor call center telkomsel di 08071811811 dan di nomor 188 untuk bertanya melalui customer service telkomsel.
Apabila nanti anda sudah terhubung langsung dengan pihak customer service, Maka anda bisa menyampaikan maksuda serta tujuan anda dengan menyertakan nomor telfon serta NIK dan juga KTP yang telah terdaftar.Pastikan anda memiliki sisa pulsa minimal sebesar Rp.300 agar bisa terhubung ke layanan customer service telkomsel.
Demikianlah artikel tentang cara mengaktifkan kartu telkomsel yang sudah mati atau terblokir tanpa ribet.Semoga informasi yang kami sampaikan ini bisa bermanfaat bagi anda semua.Khususnya untuk kalian yang pada saat ini sedang mengalami kartu telkomsel terblokir dan kurang mengerti tentang bagaimana cara mengaktifkan kartu telkomsel yang sudah mati.
Post a Comment for "Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel Yang Sudah Mati Atau Terblokir Tanpa Ribet"